Jumat, 25 September 2015

Cara memperbaiki port USB yang tidak bisa dijalankan

Hallo teman teman!! aku mau berbagi ilmu lagi nih tentang cara bagaimana memperbaiki port USB yang tidak dapat dipakai. Untuk kamu  yang pernah mengalami saat flashdisk/cardrider/kabel data dimasukan keport yang ada di pc/laptop tidak bisa terhubung mungkin ada beberapa sebab kenapa hal itu bisa terjadi.


1. Coba cek terlebih dahulu Flashdisk/Cardrider/Kabel data kamu. Bisa saja Flashdisk/Cardrider/Kabel data kamu yang rusak.
2. Jika barang ketiga itu mulus mungkin Port USB nya yang rusak.
3. Jika Port USB tidak ada kendala mungkin bia saja ada masalah dari internal.Tenang saja aku punya cara agar Port USB itu bisa terpakai kembali . caranya yaitu :
     1) Klik Menu Start
     2) Klik kanan pada menu komputer lalu klik Properties


       3) Setelah itu muncul menu lalu klik Device Manager


        4) Lalu akan muncul menu. Scroll mouse kebawah dan klik  Universal Serial Bus Controller.


       5) Jika salah satu yang ditandai diatas ada tanda panah kebawah maka kliklah yang ada panah itu lalu klik pilihan Enable.


Sekian cara memperbaiki Port USB yang tidak dapat digunakan. Semoga bermanfaat untuk teman teman!! :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan lupa komentar yah teman-teman :)